Rabu, 17 Juni 2015

Stop Bau Mulut Saat Puasa

MARHABAN YAA RAMADHAN...

Seperti kita ketahui, bau mulut yang tidak sedap saat bulan puasa itu normal karena mulut yang tidak beraktivitas dan membuatnya kering dan ada faktor lainnya yaitu diakibatkan oleh bakteri.Akan tetapi,walaupun hal tersebut dibilang normal,kitapun tidak ingin berpuasa dengan bau mulut kita dan itu mungkin akan mengganggu kita.

Berikut tips mencegah bau mulut yang tidak sedap saat berpuasa:

1. Minum air putih sebanyak 8-10 gelas selama kita berbuka dan saat sahur,sehingga bau mulut dapat dinetralisir dengan cepat.Air putih juga bermnafaat untuk meningkatkan produksi saliva ( air liur ) dalam mulut,sehingga dapat membantu menjaga kebersihannya

2. Setelah berbuka dan sahur,gosoklah gigi secara menyeluruh termasuk bagian lidah.Jika kurang bersih dalam menyikat gigi dapat meninggalkan partikel makanan membusuk didalam mulut

3. Selain air putih,minum teh hijau tanpa gula ketika berpuasa dan mekan sahur juga akan membantu mengatasi aroma tidak sedap pada mulu.Hal ini karena teh hijau mengandung zat polyphenol yang dapat membantu membunuh bakteri pada mulut dan saluran pernafasan.Fungsi lain dari tanaman ini adalah mengurangi peradangan pada rongga mulut dan gangguan pernafasan yang disebabkan oleh adap rokok

4. Kurangi makanan yang banyak mengandung gula untuk mencegak pengeroposan pada gigi.Hindari pula makanan yang dapat menghasilkan bau tak sedap pada mulut seperti petai,jengkol,dan durian

5. Hindari rokok karena merokok dalam kondisi tak berpuasa pun,merupakan salah satu penyebab bau mulu yang tak sedap

6. Hindari makanan yang mudah lengket pada gigi seperti cokelat, es krim,biskuit,dan kue basah lainnya.Jika ingin tetap mengkonsumsi makanan tersebut segera berkumur atau dibersihkan agar makanan tersebut tidak menempel pada gigi dalam waktu yang sangat lama

7. Untuk hasil lebih maksimal,gunakan juga obat kumur antiseptik.Anda juga dapat menggunakan benang gigi untuk membersihkan sisa-sisa makanan pada sela-sela gigi.Jangan lupa tinggalkan kebiasaan menggosok gigi sebelum tidur malam

8. Berolahraga ringan secara teratur menjelang atau sesudah berbuka puasa juga bermanfaat.Olahraga dapat melepaskan zat-zat beracun dalam tubuh termasuk penyebab bau pada mulut.Hindari tidur yang terlalu lama karena hal ini akan memacu bau mulut yang tidak sedap juga

9. Gunakan benang gigi (dental floss) untuk membersihkan sela-sela gigi yang tidak terjangkau dengan sikat gigi

10. Segeralah konsultasikan dengan dokter gigi jika anda mengalami masalah pada gigi dan mulut seperti gigi berlubang, karang gigi, peradangan pada mulut dan sariawan

Praktek Dokter Gigi
Brilian.Denta
Jl. Raya Margasatwa no. 2 Pondok Labu, Jakarta Selatan
Tlp. 0851.0181.1551

Senin, 02 Maret 2015

Tarif Perawatan di Dokter Gigi

1. KONSULTASI; Free - Rp 30.000

2. KONSERVASI
a.Tambal sementara; Rp 80.000
b.Dycel+ TS; Rp 70.000
c.Tambal GIC; Rp 100.000
d. Basis + GIC; Rp 120.000
e.Tambal Laser; Rp 150.000 - Rp 230.000
f. Inlay / onlay; Rp 900.000
g.Perawatan saluran akar; Rp 140.000, pervisit semua akar
h.Pengisian saluran akar; Rp 80.000 - Rp 140.000, semua akar

3. PERIODONTAL
a.Scalling Rahang atas dan bawah Klas 1 Rp 120.000 - Rp150.000
b.Scalling Rahang atas dan bawah Klas 2 Rp 160.000 - Rp200.000
c.Scalling Rahang atas dan bawah Klas 3 Rp 200.000 - Rp240.000
d.Bleaching, Whitening Rahang atas-Bawah Rp 2,5juta - Rp 3,0juta


4. BEDAH MULUT
a.Pencabutan gigi tetap/dewasa ; Rp100.000 - Rp 120.000
b.Pencabutan komplikasi; Rp150.000 - Rp300.000
c.Odontektomi; Rp1,200.000 - Rp1,500,000 juta, tergantung kasusnya
d.Buka jahitan; Rp100.000, semua jahitan


5. PEDODONSIA (Gigi Anak)
a.Pencabutan gigi sulung; (Rp 70.000, CE) (Rp 80.000,infil, cytoject)
b.Tambal GIC; Rp 80.000 (gigi sulung)
c.Tambal basis+GIC; Rp 100.000 (gigi sulung)
d.Tambal sinar; Rp 150.000 - Rp200.000 (gigi sulung)
e.PSA pervisit; Rp 70.000


6. PROSTODONSIA (Gigi Tiruan)
a.Cekat
- Jaket; Rp 1.000.000 (metal porcelain)
- Bridge; Rp 1.000.000 (per gigi)
b.GTS
-Akrilik -Gigi pertama; Rp350.000 -Gigi selanjutnya; Rp100.000
-Valplast, Gigi pertama; Rp900.000 -Gigi selanjutnya; Rp250.000
c.Cetak; Rp70.000


7. ORTHODONSIA (Kawat Gigi); Rp 5 Juta (bahan warna) Rp 7,5Juta (bahan ceramic/transparan)
Klinik kami menggunakan bahan dari Medcraft Made in USA 
a.Cetak; Rp100.000
b.Biaya kontrol; Rp100.000 per visit. 

Keterangan:
*Setiap kunjungan di kenakan biaya administrasi sebesar Rp5.000,-
*Tarif berlaku 2014, dapat berubah (harap update di bagian pendaftaran)
*Telp: 0851.0181.1551
*SMS Center dan WA: 0838 9405 9600 (Layanan sms 24 Jam)


Alamat Praktek;
Jl. Raya margasatwa no. 2 perempatan DDN
(samping Pegadaian DDN2) Pondok Labu,

Jakarta Selatan